GB 209: TUHAN PENCIPTA

Tuhan pencipta pandanglah umatMu yang datang membawa puji syukur bagiMu. Atas segala anugerah cintaMu yang kami nikmati sepanjang masa

  1. Sinar sang surya bersinar nan cemerlang tanda kasih Tuhan kekal abadi
  2. Hujan dan panas datang silih berganti bawa kesegaran setiap hari
  3. Sawah nan hijau laksana permadani hasil melimpah karena rahmatMu